Kepala Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat UNS Prof. Ari Probandari, dr, MPH, PhD menjadi narasumber kuliah tamu di Fakultas Kesehatan Masyarakat UNDIP

Kepala Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat UNS Prof. Ari Probandari, dr, MPH, PhD menjadi narasumber kuliah tamu di Fakultas Kesehatan Masyarakat UNDIP. Kegiatannya hari ini: Sabtu, 16 Mei 2020 jam 10-12.30. dengan materi mengenai “Pendekatan Riset Epidemiologi Pada Penyakit Infeksi Dan Non Infeksi Sebagai Imbas Kebijakan Penanggulan Covid-19″ di Fakultas Kesehatan Masyarakat UNDIP”

Ujian Kelayakan Mahasiswa A.N Burhannudin Ichsan

Ujian Kelayakan Mahasiswa S3 IKM UNS atas nama , NIM T511608002, dengan judul “Efektivitas Program Peer Support dengan Dukungan Nenek dalam Mengubah Perilaku Ibu-Ibu Menyusui”. Telah dilaksanakan pada hari Jumat, 15 Mei 2020 pukul 14.30 s/d selesai di Via ZOOM. Dosen penguji : Prof. Dr. A.A. Subijanto, dr, MS Ari Natalia Probandari, dr, MPH, PhD Read More

Pertemuan Koordinasi S3 IKM UNS dan Dinas Kesehatan untuk Penanggulangan COVID-19 di Klaten

Pada tanggal 8 Mei 2020, telah dilakukan koordinasi dan diskusi melalui zoom online dengan peserta yang dihadiri oleh Dinas Kesehatan Klaten, mahasiswa s3 prodi IKM UNS TA 2019/2020, dan dosen pembimbing. Pada pertemuan ini dilakukan presentasi oleh 3 kelompok tentang rencana pengabdian dan penelitian penanggulangan covid 19 di Klaten yang terintegrasi dalam mata kuliah pengendalian Read More

Tim Peneliti SUNISEA Indonesia Memaparkan Konsep Fase Prospective Pada Pertemuan Konsorsium Secara Online

Tim peneliti SUNISEA (Scaling Up Noncommunicable Disease Intervention in South East Asia) Indonesia, yang terdiri dari Dosen Fakultas Kedokteran dan S3 IKM FK UNS, memaparkan konsep fase prospective pada pertemuan konsorsium yang dilaksanakan pada hari Rabu 6 Mei 2020 secara online. Pertemuan ini dihadiri oleh seluruh konsorsium penelitian SUNISEA, yang terdiri dari University Medical Center Read More