Kuliah Tamu di University of Canberra oleh Dosen S3 IKM UNS

BGL Indonesia Program Seminar   Child Malnutrition in Indonesia: A multilevel analyses of stunting   Dr Tri Mulyaningsih1, Dr Vitri Widyaningsih2   Affiliations: 1. Department of Economics, Faculty of Economics and Business, Universitas Sebelas Maret, Surakarta, 57126, Indonesia 2. Department of Public Health and Preventive Medicine, Faculty of Medicine, Universitas Sebelas Maret, Surakarta, 57126, Indonesia Read More

Kepala Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat UNS Prof. Ari Probandari Mengisi Acara Kuliah Umum FKM UNDIP

Kepala Program Studi S3 Kesehatan Masyarakat UNS Prof. Ari Probandari Mengisi Acara Kuliah Umum Magister Kesehatan Masyarakat Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Diponegoro dengan topik : metode systematic review pada penelitian kesehatan kegiatan berlangsung pada sabtu, 17 oktober 2020, pukul 09.00 s.d 12.oo wib via microsoft teams

PERAN PRODI S3 IKM UNS DALAM MEWUJUDKAN UNS KAMPUS SEHAT

Universitas Sebelas Maret bertekad mewujudkan kampus sehat. Peluncuran program kampus sehat dilakukan di UNS pada November 2019. Program  diikuti dengan berbagai kegiatan yang mendukung upaya peningkatan kesehatan di kampus, termasuk olahraga, penciptaan lingkungan hijau dan bersih, serta pelayanan kesehatan.Tekad itu terungkap melalui webinar nasional bertajuk Go Green to Health Promoting University, Sabtu (17/10/2020). Wakil Rektor Read More

Kajian Pelayanan Penyakit Akbiat Kerja Faktor Ergonomi

Tim peneliti Universitas Sebelas Maret bekerja sama dengan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia telah melakukan kajian pelayanan Penyakit Akibat Kerja (PAK) faktor ergonomic. Setelah melakukan analisis situasi, diskusi, dan workshop dengan stakeholder terkait, maka dilakukan proses pengambilan data. Kegiatan pengambilan data dilaksanakan pada tanggal 5, 9 dan 13 Oktober 2020. Tim peneliti terdiri dari 5 orang Read More

Workshop Diseminasi Hasil dan Kick-Off Meeting Fase Intervensi SUNI-SEA

Salah satu tanggung jawab peneliti adalah memastikan bahwa hasil penelitian tidak berhenti di publikasi dan naskah akademik. Pada Rabu, 14 Oktober 2020, kami berdiskusi dengan stakeholder tentang hasil penelitian dan rencana intervensi untuk pengendalian penyakit tidak menular di Indonesia secara daring melalui aplikasi Zoom. Workshop Diseminasi Hasil dan Kick-Off Meeting Fase Intervensi SUNI-SEA dilakukan bersama Read More