Pragmatik merupakan salah satu cabang ilmu linguistik yang masih relatif baru apabila dipandang dari sisi perkembangannya. Dewasa ini, banyak ahli bahasa yang mencurahkan perhatian secara total terhadap pragmatik sehingga pragmatik mengalami perkembangan yang pesat. Perkembangan pragmatik disebabkan makin tingginya tingkat kesadaran para ahli bahasa terhadap pemahaman pragmatik, yakni bagaimana bahasa itu digunakan dalam komunikasi yang …[Read More]