Ujian Promosi Doktor a.n Suparmono
Ujian Promosi Doktor a.n Suparmono S3 Ilmu Ekonomi Pascasarjana dengan judul “Pengaruh Faktor Aksesibilitas, Fasilitas, Dan Luas Tanah Terhadap Harga Tanah Perumahan Di Kabupaten Sleman, Di.Yogyakarta” akan dilaksanakan pada Kamis, 7 September 2017. Jam 10.00- Selesai di Ruang Sidang III Lt 6 Pascasarjana.
Promotor: Prof. Dr. Ir. Darsono, M.Si
Ko-Promotor I: Prof. Dr. JJ Sarungu, MS
Ko-Promotor II: Dr. Guntur Riyanto, M.Si